WhatsApp Icon

BAZNAS Kabupaten Siak Monitoring Dan Evaluasi Program Z Chicken

09/03/2023  |  Penulis: HK

Bagikan:URL telah tercopy
BAZNAS Kabupaten Siak Monitoring Dan Evaluasi Program Z Chicken

Siak Sejahtera

Siak - BAZNAS Kab. Siak melalui Kepala seksi bidang pemberdayaan Nanang Sujanana,S.Hut rutin melakukan monitoring dan evaluasi guna mengetahui perkembangan sebagai Program unggulan BAZNAS Kab. Siak yaituZ Chicken. Disamping itu kegiatan ini juga sebagai wadah silaturahmi antara mustahik pelaku usaha Z Chicken binaan BAZNAS Kab. Siak kemudian juga bisa memberikan masukan-masukan dengan suasana santai kepada kawan-kawan sesama pengusaha lainnya supaya bisa berkembang. 08/03/2023.

Kegiatan ini dalaksanakan Stock Point Z Chicken BAZNAS Kab. Siak yang terletak di Kec. Tualang diikuti oleh 8 pelaku usaha penerima program Z Chicken asal Kec. Tualang. Minas.

Manisa salah satu penerima Program Z Chicken menceritakan sebelum mengenal dan mendapatkan bantuan dari BAZNAS Kab. Siak kondisi ekonomi keluarga sangat sederhana, tidak seperti sekarang yang sudah membaik dan memiliki tabungan. Ibu separuh baya ini menyampaikan ucapan terimakasih kepada pihak BAZNAS Kab. Siak hingga sampai saat ini setia mendampingi kami sebagai pengusaha Z Chicken. Ungkapnya.

Bagikan:URL telah tercopy

Berita Lainnya

Info Rekening Zakat

Info Rekening Zakat

Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.

BAZNAS

Info Rekening Zakat